Bahkan dalam urusan cinta-mencintai kita perlu berdoa
Bahkan
dalam urusan cinta-mencintai kita perlu berdoa agar semua yang kita
rasakan dalam hati bukan semata-mata perasaan biologis, psikis, atau
chemistry belaka..
Tetapi perasaan hanya karena Allah..
Perasaan
cinta yang datang semata-mata dari Allah yang dapat kita bawa menuju
hubungan yang dirahmati dan diridhoi-Nya dan bukan menuju kepada
kesenangan sementara yang hanya dimanfaatkan oleh nafsu belaka..
kita perlu juga berdoa agar seseorang yang kita nanti, atau yang sedang
bersama kita atau yang saat ini kita sayangi, adalah yang terbaik, yang
telah dipilihkan oleh Allah untuk kita dan dapat menjadikan kita lebih
baik dari sebelumnya..
Ingatlah, Lihat Cinta itu, Apakah Mendekatkan Atau menjauhkan Kita kepada ALLAH..
Jangan Seperti Anak Kecil Yang Suka menangis Untuk Mendapatkan Sesuatu,
Dan menangis Ketika Kehilangan Sesuatu, Dan menghakimi ALLAH Tak Adil
Kepadanya, Padahal Ia yang menganiaya dirinya sendiri..
Padahal ALLAH Memberikan keindahan Dalam CINTA Yang Halal Setelah Pernikahan..
Sabar Menunggu, Untuk Pasangan terbaik Yang ALLAH Siapkan Untuk Kita ^^
Jadilah Sholeh / Sholehah..
Muslim yang Baik Adalah yang Selalu Percaya Kepada Janji ALLAH..
Ia Melaksanakan Apa Yang Diperintah ALLAH & Menjauhi Apa Yang Dilarang Oleh ALLAH..
Sesungguhnya Pernikahan Itu Lebih Indah Dan Mulia, Sedangkan mereka manusia selalu ingin cinta yang fana..
Dan sesungguhnya cinta yang diridhoi ALLAH Adalah jalan menuju Surga ALLAH Yang Kekal, Bukan Lagi Kefanaan..
Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Berbagi ke Facebook
Tidak ada komentar:
Posting Komentar